Akses Informasi Masyarakat melalui SMS Center Bupati ke 08113445999, SMS Malowopati 08113322958, SMS LAPOR ketik BJN [spasi] ISI kirim ke 1708

Artikel

Mengawali Monitoring dan Evaluasi dari Timur.

20 Februari 2023 08:06:39  Admin Desa  59 Kali Dibaca 

 

Senin, 20 Februari 2023 Tim Monev (Monitoring dan Evaluasi) Pemerintah Kecamatan Balen mengawali kegiatan dari Pemerintah Desa (Pemdes) Kedungbondo. 

Tim Monev yang terdiri dari Camat Balen, Sekcam, Kasi, Staf dan Pendamping Desa turut dalam rombongan tersebut. Kegiatan pagi jam 10.00 WIB di mulai dengan Sambutan-sambutan dilanjutkan dengan pengecekan Penatausahaan APBDes Tahun Anggaran 2022.

"Pak Kades dan teman-teman perangkat kami dari Kecamatan Balen datang untuk melakukan pembinaan-pembinaan agar secara administrasi Pemdes bisa berjalan", tutur Agus Rahardjo selaku Camat Balen. 

" Kami sangat senang dengan hadirnya tim monev Kecamatan Balen, karena apa Pemdes tentunya butuh masukan dan pendampingan agar tata kelola yang sudah baik ini bisa semakin terjaga dan meningkat", sambut Kepala Desa Kedungbondo, Muh. Fauzi. 

Acara berjalan cukup lancar dan sekitar pukul 11.30 WIB acara monev Penatausahaan APBDes Desa Kedungbondo T. A. 2023 ini selesai dan akan dilanjutkan ke Pemdes Margomulyo dan Pilanggede. 

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Info Umum

Peta Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Agenda

Statistik Penduduk

Info Media Sosial

Arsip Artikel